Wisnu Surya Pratama

Wisnu Surya Pratama adalah seorang pembuat film dokumenter yang mempunyai pengalaman 15 tahun sebagai pembuat film. Wisnu adalah lulusan dari program studi Sastra Belanda Univ. Indonesia. Beberapa karyanya diputar di beberapa stasiun televisi di luar negeri seperti Arte TV, VPro, NHK, Channel News Asia dll. Film-film yang diproduksi dan disutradarai banyak bercerita tentang relasi manusia, lingkungan, sejarah dan budaya.

Temukan inspirasi cerlangmu di:

JADIKAN PKN LEBIH BAIK LAGI

Kami terus berupaya memberikan sajian acara yang berkualitas dengan mengangkat Kebudayaan Nasional untuk dapat lebih dikenal secara luas. Bantu kami menjadi lebih baik dengan mengisi survey sebagai bahan evaluasi di masa mendatang.

ISI SURVEYNYA DI SINI!